Petr Cech Masuk Dalam Buku Rekor Dunia
|
Petr Cech kini membela Arsenal
Setelah meraih clean sheets terbanyak di Liga Primer Inggris, Petr Cech juga berhasil masuk dalam Guinness Book of World Records 2017.
Cech merupakan salah satu kiper terbaik di dunia, mencatatkan 181 clean sheets selama 12 tahun bermain di Liga Primer Inggris.
Catatan tersebut membuatnya masuk dalam buku rekor dengan meraih Sarung Tangan Emas dengan dua klub berbeda, yaitu Chelsea dan Arsenal.
Great to be in the Guiness World Records for the most clean sheets in @premierleague & Golden Gloves with two clubs #GWR2017 #AFC #CFC pic.twitter.com/s3F4Ollgfd
— Petr Cech (@PetrCech) October 11, 2016
Prev : Mancunian Pimpin Laga Liverpool vs MU
Next : Lima Pemain Asia yang Bersinar di Eropa Musim Ini
Next : Lima Pemain Asia yang Bersinar di Eropa Musim Ini