James Cetak Gol Indah di Sesi Latihan Madrid
|
Momen dimana James berhasil mencetak gol yang cukup sulit.
Pemain asal Real Madrid, James Rodríguez mencetak sebuah gol indah pada saat sesi latihan bersama klubnya. Beruntungnya gol tersebut sempat direkan oleh tim media Real Madrid, lalu di posting dalam akun instagram klub.
Usai berhasil mencetak gol, James langsung merayakan gol tersebut bersama rekan satu timnya Lucas Vázquez.
Saat ini James tengah menjalani musim yang sulit bersama Madrid usai pelatih Zinedine Zidane lebih sering memakai jasa Casemiro, Luka Modric dan Toni Kroos ketimbang dirinya. Bahkan pemain berusia 25 tahun ini baru dua kali bermain sebagai starter pada musim 2016/2017.
Prev : 5 Pemain Paling Berharga di Liga Primer Inggris
Next : Bhayangkara FC Hanya Lepas Dua Pemain ke Timnas
Next : Bhayangkara FC Hanya Lepas Dua Pemain ke Timnas